Kegiatan monitoring dan pengawasan terhadap angkutan bus pariwisata diselenggarakan oleh kementerian Perhubungan serentak seluruh wilayah kerja Direktorat Jenderal perhubungan Darat salah satunya di BPTD Kelas II Kalsel mengadakan Pengawasan / rampcheck angkutan pariwisata guna meningkatkan keselamatan dan kenyamanan bagi pengguna angkutan pariwisata.
Selain melakukan pengawasan secara langsung di lapangan, pihaknya juga memberikan edukasi kepada pengemudi maupun perusahaan otobus tentang pemahaman pentingnya aspek keselamatan saat berkendara.
Baca Juga:
KMP Papuyu 2025 Hanya Layani Penyeberangan Perintis Ulee Lheue ke Pulo Aceh
[Redaktur: Patria Simorangkir]