Tahapan seleksi yang akan dilalui umumnya melalui 5 tahapan, yaitu seleksi administrasi, tes online, wawancara rekrutmen, wawancara user dan tes kesehatan.
Baca Juga:
Pemerintah Ambil Alih Izin Tambang Pasir Kuarsa, Bahlil: Tata Kelola Harus Dibenahi
2. Kliring Berjangka Indonesia
BUMN PT Kliring Berjangka Indonesia membuka lowongan kerja untuk 3 posisi. Mulai dari posisi Kepala Sub Divisi Operation & Implementation, Treasury Manager, hingga Kepala Sub Divisi Pengelolaan Risiko.
Dilansir dari akun Instagram Kementerian BUMN, semua posisi yang dibuka diutamakan untuk pelamar dengan minimal pendidikan S2. Mulai dari disiplin ilmu Akuntansi, Teknologi Informasi, hingga Manajemen.
Baca Juga:
Setahun Pimpin MU, Amorim Bidik Tiga Poin Saat Jamu Everton
Lowongan kerja ini dibuka hingga 31 Oktober mendatang. Biarpun masih lama lebih baik cepat siapkan berkas dan langsung mendaftar lewat email [email protected]. Informasi lebih lanjut bisa langsung cek di akun Instagram @ptkbi_persero.
3. Astra International